ISTN

Mahasiswa Arsitektur Lanskap ISTN Ikuti Pelatihan Surveyor dan Dasawisma Bersama DPRKP DKI Jakarta

Mahasiswa Arsitektur Lanskap ISTN Ikuti Pelatihan Surveyor dan Dasawisma Bersama DPRKP DKI Jakarta

  Jakarta, 18 Maret 2025 – Mahasiswa Program Studi Arsitektur Lanskap, Fakultas Teknik, Institut Sains dan Teknologi Nasional (ISTN) turut serta dalam kegiatan Pelatihan Surveyor dan Dasawisma yang diselenggarakan atas kerja sama antara Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman (DPRKP) Provinsi DKI Jakarta dengan ISTN melalui Lembaga Penelitian dan Pengabdian […]

Read More →

Asian Academy of Culture (AAC) Menggelar Simposium Internasional di Bangkok University: 80 Cendekiawan dari 5 Negara Asia Berbagi “Perspektif Baru tentang Budaya Asia”

Asian Academy of Culture (AAC) Menggelar Simposium Internasional di Bangkok University: 80 Cendekiawan dari 5 Negara Asia Berbagi “Perspektif Baru tentang Budaya Asia”

  Dengan dukungan International Cultural Foundation (ICF) yang dipimpin oleh Ketua Chun Hong-Duck, simposium internasional pertama Asia Academy of Culture (AAC) berhasil diselenggarakan pada tanggal 26 September lalu di Bangkok University, Thailand. Acara ini mempertemukan para pakar budaya dari lima negara Asia, termasuk Korea, China, Thailand, Vietnam, dan Indonesia, dengan […]

Read More →

Lawatan Ilmiah Dosen Berprestasi Prodi Arsitektur Lanskap ke Kendari

Lawatan Ilmiah Dosen Berprestasi Prodi Arsitektur Lanskap ke Kendari

Kembali dosen berprestasi Prodi Arsitektur Lanskap ISTN, Ray March Syahadat, S.P., S.Ling., M.Si., M.M., melakukan kuliah tamu. Kali ini di Ibukota Provinsi Sulawesi Tenggara, Kendari. Lawatan Ray ke Kota Kendari dimulai pada Rabu, 28 Agustus 2024. Ray menjadi pemateri dalam Seminar Awal Fasilitasi Penyusunan Perencanaan Daya Tarik Wisata (Masterplan) Kawasan […]

Read More →

Jurnal ISLAND Melakukan MoU dengan ACLA

Jurnal ISLAND Melakukan MoU dengan ACLA

Pada Kamis, 8 Agustus 2024, Jurnal ISLAND: Idea and Science of Landscape telah melakukan kerja sama dengan Asian Cultural Landscape Association (ACLA). Kerja sama ini terkait dengan pengembangan jurnal yang diprakarsai oleh Program Studi Arsitektur Lanskap ISTN dengan ACLA. Kegiatan ini dihadiri oleh Rektor ISTN, Dr. Ir. Isnuwardianto, DEA, Wakil […]

Read More →

Dosen Arsitektur Lanskap Mengikuti Rakernas FPALI 2024 di Kampus IPB University

Dosen Arsitektur Lanskap Mengikuti Rakernas FPALI 2024 di Kampus IPB University

Pada Rabu, 10 Juli 2024 telah diadakan Rapat Kerja Nasional Forum Pendidikan Arsitektur Lanskap Indonesia (Rakernas FPALI) bertempat di Auditorium Thoyyib Hadiwijaya, Fakultas Pertanian, Kampus IPB University Dramaga, Bogor. Kegiatan Rakernas ini dihadiri oleh 9 Ketua Program Studi Arsitektur Lanskap dari perguruan tinggi negeri dan swasta di Indonesia (Universitas Pembangunan […]

Read More →

Tim Arsitektur Lanskap ISTN Berpartisipasi dalam ACLA 2024 Semarang

Tim Arsitektur Lanskap ISTN Berpartisipasi dalam ACLA 2024 Semarang

Pada  Kamis 16 Mei 2024, tim Prodi Arsitektur Lanskap ISTN mengikuti kegiatan simposium internasional yang diselenggarakan oleh Asian Cultural Landscape Association (ACLA). Kegiatan berlangsung di Gedung Oudetrap, Kawasan Kota Lama Semarang, Jawa Tengah. Dalam kegiatan ini sejumlah pembicara penting hadir dan berbagi informasi terkait budaya dan lanskap di kawasan Asia, […]

Read More →

Dua Mahasiswi Arsitektur Lanskap ISTN Mengikuti Workshop IALI Jawa Tengah

Dua Mahasiswi Arsitektur Lanskap ISTN Mengikuti Workshop IALI Jawa Tengah

Dua orang mahasiswi Program Studi Arsitektur Lanskap ISTN angkatan 2018, Natalia Juwita Hia dan Talitha Zulfa Sabila Rachman, mengikuti kegiatan workshop secara daring yang diselenggarakan oleh Ikatan Arsitektur Lanskap Indonesia (IALI) Jawa Tengah. Kegiatan workshop tersebut tersedia dalam 4 paket yang diisi oleh 4 orang narasumber yang berbeda dan bersifat […]

Read More →

Mahasiswa Arsitektur Lanskap ISTN Mengikuti Kegiatan ILASW 2022

Mahasiswa Arsitektur Lanskap ISTN Mengikuti Kegiatan ILASW 2022

  Mahasiswa Program Studi Arsitektur Lanskap ISTN berpartisipasi dalam workshop internasional ILASW tahun 2022. Kegiatan International Landscape Architecture Student Workshop (ILASW) ini diadakan oleh Departemen Arsitektur Lanskap IPB University dengan tema “Coastal Landscape and Coastal Ecology Empowerment”. Rangkaian workshop tersebut diisi dengan pemberian materi oleh narasumber, diskusi kelompok dengan para […]

Read More →

Kunjungan ke Flona 2022

Kunjungan ke Flona 2022

Pada Rabu, 21 September 2022 kemarin, Program Studi Arsitektur Lanskap ISTN mengadakan field trip atau kuliah lapang ke Pameran Flona di Lapangan Banteng, Gambir, Jakarta Pusat. Kegiatan ini merupakan bagian dari kegiatan praktikum perkuliahan bagi mahasiswa angkatan 2020 dan mahasiswa baru angkatan 2022. Kepala Studio Gambar Program Studi Arsitektur Lanskap, Bapak […]

Read More →

Program Beasiswa 100% untuk Prodi Matematika dan Fisika ISTN

Program Beasiswa 100% untuk Prodi Matematika dan Fisika ISTN

PROGRAM BEASISWA 100% Program Beasiswa Jalur Prestasi Tahun Akademik 2022/2023 Semester Ganjil bagi putra/i yang akan melanjutkan sekolah di Perguruan Tinggi. Program Beasiswa Jalur Prestasi ditujukan kepada siswa/i yang memiliki Peringkat 1 s.d. 10 dan atau Rapor Sekolah minimal rata-rata 7,5. Pendaftaran Program Beasiswa Jalur Prestasi berlangsung dari 01 Maret […]

Read More →